Ini Cerita Warga Sinjai Kekurangan Air Bersih

Written By Unknown on Jumat, 27 September 2013 | 12.45

SINJAI, TRIBUN TIMUR.COM - Anda jangan terlalu banyak berkunjung ke rumah warga di Lingkungan Cappagalung, Keluarahan Sangiasseri, Kecamatan Sinjai Selatan, Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan.

Saat ini daerah tersebut tengah dilanda krisis air bersih. " Maaf janganki dulu kodong bertamu ke rumah kami jika musim kemarau seperti ini," kata Erniaty, Salah seorang Warga Cappagalung, kepada Tribun, Jumat (27/9/2013).

Alasannya melarang warga ataupun keluarganya datang bertamu dan menginap di kampung mereka karena sedang kekurangan air. " Anda pasti tidak bisa mandi dan mencuci karena sumur kami sudah kering," kata Erniaty.

Harapannya agar pemerintah di Sinjai dapat membantu warga di Cappagalung mendapatkan air bersih. Dan tidak lagi sulit menerima tamu untuk menginap. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Ini Cerita Warga Sinjai Kekurangan Air Bersih

Dengan url

http://timursebrang.blogspot.com/2013/09/ini-cerita-warga-sinjai-kekurangan-air.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Ini Cerita Warga Sinjai Kekurangan Air Bersih

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Ini Cerita Warga Sinjai Kekurangan Air Bersih

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger