Waspada Penipuan Berhadiah Mengatasnamakan BlackBerry Indonesia

Written By Unknown on Sabtu, 05 Oktober 2013 | 12.45

MAKASSAR, TRIBUN-TIMUR.COM -- Jika Anda menerima surat elektronik atau pesan seperti di bawah ini, maka pastikan Anda mengabaikannya karena itu 100 persen penipuan. Tribun-Timur.com sudah melacaknya dan terbukti abal-abal. Mari bersatu menangkap pelakunya. Ini dia penipuan atas nama BlackBerry.

PT. RIM Black Berry Indonesia
Memberi Ucapan SELAMAT!!
Pin BlackBerry Anda tlh  Beruntung Memenangkan hadiah UANG TUNAI
Rp. 49.000.000 (empat puluh sembilan juta rupiah) dari PT.RIM BLACKBERRY INDONESIA

┌▸ No.ID/RKP  Anda :
└▸ ( 5675688PL )

Demi menghindari hal-hal yg merugikan pemenang. PT. RIM BLACKBERRY INDONESIA tdk menyalurkan hadiah melalui kantor cabang, melainkan mentransfer langsung masuk ke rekening pemenang,sesuai dgn ketentuan Dan syarat yg berlaku Dan pengambilan hadiah hanya 2hari setelah pemenang mengklein/mengkonfirmasi pengambilan hadiah.
___________________________
Syarat Dan Ketentuan berlaku,
Info selengkapnya silahkan Menghubungi Langsung KABAG HUMAS

Center Line :
☎ (021) 3001 9009
-✆Call Mobile: 0823 9325 4777
Bpk: ROBI HERMAWAN
( OFFICE HUNTING: 08:00 s/d 17:00 Wib)
(✉ maaf tidak melayani sms)
(Info: Mohon menghubungi kami secepatnya.!! )

@Terima Kasih Anda Salah Satu Pengguna. SmarthPhone BLACKBERRY Yang Setia.
@Pesan Ini Asli/100% Original Dari BLACKBERRY Bekerja Sama Dengan Research In Motion Limited

⇰Keputusan hasil pemenang Gebyar Promo RIM dan ketentuan penerimaan hadiah pemenang adalah  mutlak dan tidak dapat diganggu gugat sesuai dengan Surat Pengesahan yang telah di Legalisir oleh Instansi Pemerintah yang terkait.
______________________________
⇰Program Gebyar Promo RIM  Ini Resmi Dengan Surat Pengesahan Dan Di  Legalisir oleh:

- NOTARIS
  No.Lampiran:Ud.05.RKP 39.IIV-5/SAH
- POLDA METRO JAYA -
  No.Pol/0154/III/ HDL/2013
- PEMKOT  DKI Jakarta
  No.S.Izin.DKI/1081/IV/PR2013
- DEPSOS RI
  No.217-01-IV-UND/Depsos RI/2013
- Dirjen Pajak RI
  No.PJK-5720/01UN/RKP/399-IX/

2013                                           
⇰PT Research in Motion Indonesia (RIM)
CEO Suite Jakarta  
One Pacific Place, 15th floor
Sudirman Central Business District
Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53
Jakarta 12190, INDONESIA.

Terimakasih :
PT. Research In Motion Indonesia. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Waspada Penipuan Berhadiah Mengatasnamakan BlackBerry Indonesia

Dengan url

http://timursebrang.blogspot.com/2013/10/waspada-penipuan-berhadiah.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Waspada Penipuan Berhadiah Mengatasnamakan BlackBerry Indonesia

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Waspada Penipuan Berhadiah Mengatasnamakan BlackBerry Indonesia

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger