Waode Nurmin
Pemilik Ruko Toko Elektronik Metalik, Baba Ahong, menyiapkan delapan peti mayat untuk korban kebakaran rukonya di depan ruang jenazah RSUD Syekh Yusuf Gowa, Jl . Wahidin Sudirohusodo, Selasa (20/1/2015)
GOWA,TRIBUN-TIMUR.COM- Kebakaran gedung Toko Elektronik Metalik milik Baba Ahong di Jl Wahid Hasyim, Gowa, dini hari tadi, merenggut delapan korban jiwa.
Kapolres Gowa AKBP Lafri Prasetyo mengungkapkan, kebakaran terjadi mulai pukul 02.00 wita dan api baru bisa dipadamkan pukul 05.00 wita.
Berikut nama-nama korban tewas:
1. Ricky (25) anak pemilik Ruko
2. Ira (18) asal Bulukumba
3. Lina 20 asal Jeneponto
4. Rasma (20) asal Sinjai
5. Mitha (18) asal Jeneponto
6.Nia (29) asal Makassar
7. Nurmi (31) asal Sinjai
8. Ina (17) asal Sinjai.
Anda sedang membaca artikel tentang
Ini Korban Tewas Akibat Kebakaran Ruko Baba Ahong di Gowa
Dengan url
http://timursebrang.blogspot.com/2015/01/ini-korban-tewas-akibat-kebakaran-ruko.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Ini Korban Tewas Akibat Kebakaran Ruko Baba Ahong di Gowa
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Ini Korban Tewas Akibat Kebakaran Ruko Baba Ahong di Gowa
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar