Giliran HK Grup Bertemu Dubes Korea di Makassar

Written By Unknown on Rabu, 18 Februari 2015 | 12.45

Laporan Wartawan Tribun Timur, Hajrah

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR- Jajaran Keduataan Besar Korea kembali melakukan pertemuan di kota Makassar, Rabu (18/2/2015).

Kali ini pihak kedutaan besar Korea yang diwakili langsung Ambassador Embassy of the Republic of Korea, Taiyoung Cho menemui pemilik atau owner HK Grup pimpinan Hakim Kalla di Wisma Kalla, Jl Ratulangi Makassar.

Pertemuan yang dikemas dengan konsep lintas bisnis ini turut dihadiri Dirut Perusahaan Daerah Sulsel, Haris Houdy, dan anggota Kadin.

Halim mengungkapkan pihaknya bangga bisa dipertemukan dalam ruang kerjasama formal dengan kedutaan besar Korea.

Tidak menutup kemungkinan kata dia, banyak kerjasama yang bisa dilakoni baik secara holding Kalla Grup, HK Grup hingga pemerintahan daerah.

"Korea termasuk negara yang sangat aktif menawarkan partnership, dan kita harus menyambut positif hal ini, mengingat Sulsel dalam skala pertumbuhan yang cukup dinamis,"jelasnya. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Giliran HK Grup Bertemu Dubes Korea di Makassar

Dengan url

http://timursebrang.blogspot.com/2015/02/giliran-hk-grup-bertemu-dubes-korea-di.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Giliran HK Grup Bertemu Dubes Korea di Makassar

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Giliran HK Grup Bertemu Dubes Korea di Makassar

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger