ACC Sulsel Minta Kejati Usut Proses Pembangunan Pabrik Kakao Gowa

Written By Unknown on Sabtu, 11 April 2015 | 12.45

Laporan wartawan Tribun Timur, Saldy

TRIBUN-TIMURMCOM, MAKASSAR - Wakil Direktur Lembaga Anti Corruption Committee ACC Sulawesi Selatan, Kadir Wokanubun, menyayangkan sikap Kejaksaan Tinggi Sulselbar yang hanya fokus mengusut konstruksi bangunan Pabrik Kakao di Kabupaten Gowa.‬

‪"Seharusnya kejaksaan bisa menelusuri lebih dalam soal kemanfaatan dan keberlanjutan dari pabrik tersebut," kata Kadir, Sabtu (11/4/2015).‬

‪Ia menilai metode penyelidikan yang dilakukan kejaksaan terlalu sempit bila semata-mata hanya mencari soal ketidaksesuaian spesifikasi bangunan.

‬‪Menurutnya inti dari kasus ini adalah memaksakan proyek yang tidak sesuai dengan kebutuhan daerah.‬

‪"Gowa bukan penghasil kakao tapi kenapa dibangun pabrik di situ," ujarnya.‬

‪Ini diduga ada indikasi penyelidik telah diintervensi sehingga pengusutan kasus itu tidak berkembang.‬


Anda sedang membaca artikel tentang

ACC Sulsel Minta Kejati Usut Proses Pembangunan Pabrik Kakao Gowa

Dengan url

http://timursebrang.blogspot.com/2015/04/acc-sulsel-minta-kejati-usut-proses.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

ACC Sulsel Minta Kejati Usut Proses Pembangunan Pabrik Kakao Gowa

namun jangan lupa untuk meletakkan link

ACC Sulsel Minta Kejati Usut Proses Pembangunan Pabrik Kakao Gowa

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger