Warga Desa Kassibuleng Terancam Miskin

Written By Unknown on Jumat, 11 Januari 2013 | 12.45

Tribun Timur - Jumat, 11 Januari 2013 13:36 WITA

SINJAI, TRIBUN-TIMUR.COM - Empat desa di Kecamatan Sinjai Borong, Kabupaten Sinjai terancam miskin warganya.

Hal itu diakibatkan karena tanaman cengkeh dan jagung mereka sebagian besar rusak parah. " Warga di sini terancam miskin karena tanaman cengkeh kami habis tumbang," kata Timpa, warga Dusun Batu, Desa Kessibuleng, pagi tadi.

Menurut warga di Sinjai Borong bahwa butuh 10 tahun untuk menam kembali pohon cengkeh baru dapat berbuah kembali.

Saat ini masih ada sekitar 25 kepala keluarga yang sementara mengungsi di SDN Ili' Desa Kassibuleng, Sinjai Borong karena sebagian tempat tinggal mereka rusak parah dan adapula yang telah rata dengan tanah.

Warga Sinjai borong adalah satu-satunya penghasilan mereka yang bisa menjadi tumpuan hidup adalah tanaman pohon cengkeh.(*/tribun-timur.com)

Editor : Muh. Irham


Anda sedang membaca artikel tentang

Warga Desa Kassibuleng Terancam Miskin

Dengan url

http://timursebrang.blogspot.com/2013/01/warga-desa-kassibuleng-terancam-miskin.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Warga Desa Kassibuleng Terancam Miskin

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Warga Desa Kassibuleng Terancam Miskin

sebagai sumbernya

1 komentar:

pararang mengatakan...

asli orang bororng tapi skarang lagi kuliah di bogor dan baru tau kabar bencana di borong. langsung telpon orang tua *panik. Alhmadulillah mereka baik2 aja. trimaksih infonya, semoga masyarakat borong bisa segera bangkit dan segera mendapat bantuan yg memadai.

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger