Pramuka Sulsel Bentuk Tim Reaksi Cepat

Written By Unknown on Sabtu, 28 September 2013 | 12.45

TRIBUN-TIMUR.COM --  Temu Orientasi Kwarda Pramuka Sulsel  saat ini berlangsung di Benteng Somba Opu Makassar.

Ketua Panitia Rahman Syah mengungkapkan ke Tribun ujuan dari Temu Orientasi bertauk Pramuka Peduli ini akan menguatkan Kwartir Cabang (Kwarcab) masing-masing Kota/Kabupaten di Sulsel secara kelembagaan. Karenanya akan membentuk satuan Pramuka Peduli dan Tim Reaksi cepat.

"Pramuka di Sulsel punya infrastruktur dengan gerakan cepat tanpa membutuhkan lagi bantuan secara Nasional. Dan ini akan membantu Institusi yang terkait dalam kegiatan kemanusiaan, dan bencana alam di 24 kabupaten/ kota di Sulsel," ujarnya.

Tim reaksi Gerakan Cepat Pramuka ini, akan dibentuk 30 orang/ Kwarcab, dan Peserta ini, akan dibekali 3 ilmu, selama Temu Orientasi. Seperti, Sumber Daya Alam, Peduli Lingkungan, dan Penanggulangan Bencana Alam. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Pramuka Sulsel Bentuk Tim Reaksi Cepat

Dengan url

http://timursebrang.blogspot.com/2013/09/pramuka-sulsel-bentuk-tim-reaksi-cepat.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Pramuka Sulsel Bentuk Tim Reaksi Cepat

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Pramuka Sulsel Bentuk Tim Reaksi Cepat

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger