MAKASSAR, TRIBUN-TIMUR.COM- Diklat Jurnalistik Tingkat Lanjut Nasional (DJTLN) Profesi UNM bakal diikuti 15 universitas dari berbagai wilayah Indonesia di Wisma Wirabuana, Jl Amanagappa, Rabu-Sabtu (7-10/5/2014).
Dari 15 universitas ini, tercacat sudah ada 22 pendaftar yang dinyatakan lulus antara lain, USU, UI, UGM dan berbagai universitas di Sulawesi, Jawa, dan Sumatera.
"Ini adalah bukti kerja keras teman-teman panitia, mudah-mudah teman-teman LPM yang datang bisa mendapat ilmu dan merasakan budaya Makassar," kata Ketua Panitia DJTL Nasional Profesi UNM, Muhammad Yasir.
Diklat yang mengangkat tema Ancaman Media Sosial Terhadap Verifikasi Media Massa ini bakal menghadirkan mantan investigator Majalah Tempo dan Metta Dharmasaputra, Pemimpin Redaksi portal Plasa MSN Wicaksono dan Pakar Hukum ITE Ronny Wuisan. (*)
Anda sedang membaca artikel tentang
DJTL Nasional Profesi UNM Bakal Diikuti 15 Universitas di Indonesia
Dengan url
http://timursebrang.blogspot.com/2014/05/djtl-nasional-profesi-unm-bakal-diikuti.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
DJTL Nasional Profesi UNM Bakal Diikuti 15 Universitas di Indonesia
namun jangan lupa untuk meletakkan link
DJTL Nasional Profesi UNM Bakal Diikuti 15 Universitas di Indonesia
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar