Imigrasi Sosialisasi Izin Tinggal Pelajar Asing di Makassar

Written By Unknown on Rabu, 04 Juni 2014 | 12.45

TRIBUN TIMUR/MUH TAUFIK

Kantor Imigrasi Kelas I Makassar menggelar Sosialisasi Tentang Izin Tinggal dan Alih Status Bagi Pengajar dan Pelajar Asing, di Clarion Hotel, Makassar, Rabu (4/6/2014). 

Laporan Wartawan Tribun Timur, Muh Taufik

TRIBUN-TIMUR.COM,MAKASSAR -Kantor Imigrasi Kelas I Makassar menggelar Sosialisasi Tentang Izin Tinggal dan Alih Status Bagi Pengajar dan Pelajar Asing.

Kegiatan yang diikuti sejumlah pelajar dan pengajar asing yang belajar dan mengajar di Makassar, berlangsung di Clarion Hotel, Makassar, Rabu (4/6/2014).

Kegiatan itu menghadirkan pembicara dari Kantor Imigrasi Makassar.

Ketua Panitia Noer Putra Bahagia BcIP SH MSi mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman pada pelajar asing dan pengajar asing tentang pentingnya mengurus izin tinggal yang melakukan aktivitas belajar di Indonesia.

"Kami harap semua pelajar d pengajar asing wajib miliki kartu ijin tinggal sementara (KITAS). Baik dengan waktu singkat maupun lama," kata Kepala Seksi Statuskim ini. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Imigrasi Sosialisasi Izin Tinggal Pelajar Asing di Makassar

Dengan url

http://timursebrang.blogspot.com/2014/06/imigrasi-sosialisasi-izin-tinggal.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Imigrasi Sosialisasi Izin Tinggal Pelajar Asing di Makassar

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Imigrasi Sosialisasi Izin Tinggal Pelajar Asing di Makassar

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger